Omi and Friends Kids Cafe di Citywalk Lippo Cikarang, akan dibuka pada 16 Mei 2019. Konsep cafenya adalah, playground untuk anak dan ada cafe untuk orangtua.
. Di dalamnya ada perosotan giant, kolam bola, mainan edukasi, buku-buku cerita anak, craft corner, dan masih banyak lagi. Tempatnya nyaman, bersih, terang, dan luas sehingga tidak berbahaya untuk anak. . Kisaran harga untuk weekdays Rp 40.000, untuk weekend Rp 60.000. Dengan harga segitu sudah dapat waktu untuk bermain Full Day, dan bisa keluar masuk berkali-kali, selama tiket tidak hilang. Waktu operasional dari jam 10.00 - 21.00. . Sambil menunggu anak bermain, orang tua juga bisa mengobrol santai dengan teman sambil minum kopi. Yuk playdate di @omi_and_friends 💙 @citywalklc_official
0 Comments
Leave a Reply. |
AuthorGita Mechtilde
|